Merupakan suatu system website yang digunakan untuk memudahkan merubah halaman website.
Dengan CMS Web memudahkan anda dalam melakukan pengelolaan update konten atau isi konten yang berupa artikel atau teks, images photo, video, musik, dokumen, Menu atau apapun juga yang bisa ditampilkan di website itu sendiri secara online di manapun dan kapanpun dengan Real Time update.
Keuntungan terbesar dari menggunakan CMS website adalah hampir tidak dibutuhkan pengetahuan teknikal dalam mengelola website yang sudah berbasis CMS.
Umumnya, sebuah CMS (Content Management System) terdiri dari dua elemen:.Sistem manajemen konten (Inggris: content management System, disingkat CMS), adalah perangkat lunak yang memungkinkan seseorang untuk menambahkan dan/atau memanipulasi (mengubah) isi dari suatu situs Web.
Kemampuan atau fitur dari sebuah sistem CMS berbeda-beda, walaupun begitu, kebanyakan dari software ini memiliki fitur publikasi berbasis Web, manajemen format, kontrol revisi, pembuatan index, pencarian, dan pengarsipan.Elemen CMA memperbolehkan si manajer isi -yang mungkin tidak memiliki pengetahuan mengenai HTML (HyperText Markup Language)-, untuk memenej pembuatan, modifikasi, dan penghapusan isi dari suatu situs Web tanpa perlu memiliki keahlian sebagai seorang Webmaster. Elemen CDA menggunakan dan menghimpun informasi-informasi yang sebelumnya telah ditambah, dikurangi atau diubah oleh si empunya situs web untuk meng-update atau memperbaharui situs Web tersebut.
Adapun Content Management System banyak sekali macamnya yang bias di download secara berbayar maupun secara gratis, ini merupakan contoh CMS yang bias anda gunakan :
- Drupal http://drupal.org
- Joomla http://joomla.org
- Wordpress http://wordpress.org
- Plone http://plone.org
- VBulletin https://vbulletin.com
- Moodle http://moodle.org
- Cmsid http://cmsid.org
- RazorCMS http://razorcms.co.uk
0 komentar
Silahkan Beri Komentar Saudara...